Home » News

News

Inspiratif! Alumni Polbangtan Kementan Sukses Beternak Kambing dan Domba

BOGOR – Kerja keras dan tidak mudah menyerah. Setidaknya itu dua modal utama Tedi (24) Alumni Politektik Pebangunan Pertanian Bogor yang sukses menjadi peternak domba seperti saat ini. Meskipun pernah berkali-kali gagal dalam membangun usaha, bahkan hingga menanggung kerugian jutaan rupiah ia dapat bangkit kembali. Dia saat ini memiliki peternakan kambing domba di bawah kaki Gunung Gede Pangrango, tepatnya di Desa Pasirbuncir, Kecamatan Caringin, Bogor, Jawa Barat. Peternakan domba tersebut memiliki kapasitas kandang yang mampu… Selengkap »Inspiratif! Alumni Polbangtan Kementan Sukses Beternak Kambing dan Domba

Politeknik lingkup Kementan Kembali membuka Pendaftaran Mahasiswa Baru 2023

JAKARTA – Kementerian Pertanian RI memanggil putra/putri terbaik warga negara Indonesia untuk mengikuti pendidikan dalam upaya meningkatkan sumber daya manusia (SDM) pertanian. Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian membawahi Politeknik Pembangunan Pertanian (Polbangantan) dan Politeknik dan Politeknik Enjinering Pertanian Indonesia (PEPI) yang tersebar di tujuh wilayah di Indonesia Menteri Pertanian RI Syahrul Yasin Limpo menegaskan untuk mendukung pembangunan pertanian diperlukan SDM pertanian yang berkualitas, andal, berkemampuan manajerial, kewirausahaan dan organisasi bisnis, sehingga pelaku utama dan… Selengkap »Politeknik lingkup Kementan Kembali membuka Pendaftaran Mahasiswa Baru 2023

Kementan Gelar Pelatihan Agribisnis Smart Farming, Cetak Petani Milenial Berjiwa Wirausaha

CIAWI – Kementerian Pertanian melalui Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian (BPPSDMP) terus berkomitmen melakukan regenerasi petani dan mencetak petani muda yang berjiwa wirausaha. Sebagai bentuk komitmen tersebut, Kementan bersama International Fund for Agricultural Development (IFAD) mencanangkan program bagi regenerasi petani melalui Youth Entrepreneurship and Employment Support Services Programme (YESS). Program YESS bertujuan mencetak petani milenial dan meningkatkan kapasitas maupun kompetensinya serta mengembangkan kemampuan wirausaha bagi generasi milenial. Menteri Pertanian (Mentan) RI, Syahrul… Selengkap »Kementan Gelar Pelatihan Agribisnis Smart Farming, Cetak Petani Milenial Berjiwa Wirausaha

Keren, SMKPP Kementan Jadi Destinasi Kunjungan Belajar Sekolah

BANJARBARU – Untuk mencetak SDM Pertanian yang unggul dan berdaya saing, Kementerian Pertanian (Kementan) terus melakukan terobosan. Selain melalui pelatihan vokasi yang baru-baru ini serentak dilaksanakan diseluruh Indonesia, Kementan mendorong melalui pendidikan vokasi yang juga menjadi kunci terhadap cikal bakal lahirnya petani milenial. Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo menegaskan untuk mendukung pembangunan pertanian, generasi muda mempunyai peran penting. “Karena, untuk melanjutkan pembangunan di sektor pertanian dibutuhkan dukungan dari SDM pertanian yang maju, mandiri, dan… Selengkap »Keren, SMKPP Kementan Jadi Destinasi Kunjungan Belajar Sekolah

Kementan Gaungkan Genta Organik, TNI-AD Siap Jadi Pelaku Pembangunan Pertanian

JAKARTA – Pelatihan Sejuta Petani dan Penyuluh Tahun 2023 dengan tema Gerakan Tani Pro Organik (Genta Organik) dan Bimtek Sinergitas TNI – AD dengan Kementerian Pertanian dalam rangka mendukung program Ketahanan Pangan Nasional resmi dibuka di Gedung Jenderal M. Yusuf, Makassar, Sulawesi Selatan, Kamis (16/3). Menteri Pertanian (Mentan), Syahrul Yasin Limpo menjelaskan, salah satu faktor yang mempengaruhi tingkat produktivitas hasil pertanian di Indonesia adalah ketersediaan dan kecukupan pupuk anorganik. “Sampai saat ini, untuk memenuhi ketersediaan… Selengkap »Kementan Gaungkan Genta Organik, TNI-AD Siap Jadi Pelaku Pembangunan Pertanian

Panen Raya Nusantara Satu Juta Hektare, Kementan Apresiasi Petani Modern Serang

JAKARTA – Kementerian Pertanian (Kementan) melakukan kegiatan Panen Padi Nusantara Satu Juta Hektare secara serentak pada Kamis (09/03). Panen akan berlangsung di Kabupaten Serang Banten, Kabupaten Kebumen Jawa Tengah, Kabupaten Ngawi Jawa Timur dan di 10 provinsi serta 66 kabupaten utama. Pelaksanaan panen raya di Provinsi Banten tersebar di empat kabupaten yaitu Kabupaten Pandeglang, Lebak, Serang dan Tangerang. Lokasi Pelaksanaan panen raya padi kabupaten Serang terletak di Desa Tenjo Ayu, Kecamatan Tanara, Kabupaten Serang dengan… Selengkap »Panen Raya Nusantara Satu Juta Hektare, Kementan Apresiasi Petani Modern Serang

Politeknik Kementan Buka Pendaftaran Mahasiswa Baru, Generasi Millenial Ayo Daftar

MEDAN – Kementerian Pertanian RI memanggil putra/putri terbaik warga negara Indonesia untuk mengikuti pendidikan dalam upaya meningkatkan sumber daya manusia [SDM] pertanian. Politeknik Pembangunan Pertanian [Polbangtan] dan Politeknik Enjinering Pertanian Indonesia (PEPI) membuka Penerimaan Mahasiswa Baru untuk TA.2023/2024 di tujuh lokasi yakni Polbangtan Medan di Provinsi Sumatera Utara], Polbangtan Bogor [Jawa Barat] Polbangtan Yogyakarta – Magelang [DIY dan Jawa Tengah], Polbangtan Malang [Jawa Timur], Polbangtan Gowa [Sulawesi Selatan], Polbangtan Manokwari [Papua Barat] dan PEPI Serpong… Selengkap »Politeknik Kementan Buka Pendaftaran Mahasiswa Baru, Generasi Millenial Ayo Daftar

Kementan Tetapkan 14 Duta Polbangtan/PEPI 2023

Depok – Kementerian Pertanian menyelenggarakan pemilihan Duta Polbangtan/PEPI 2023. Program ini didesain untuk mencari mahasiswa/i yang akan menjadi agen promosi sekaligus representasi Politeknik Vokasi lingkup Kementerian Pertanian. Menteri Pertanian RI Syahrul Yasin Limpo menginstruksikan untuk terus meningkatkan regenerasi petani di Indonesia. “Kita fasilitasi mereka. Kita tingkatkan pengetahuan dan kemampuan mereka melalui pelatihan. Kita ubah pola pikir generasi milennial bahwa pertanian itu keren dan hebat. Kita optimis di tangan generasi muda sektor pertanian akan lebih maju,”… Selengkap »Kementan Tetapkan 14 Duta Polbangtan/PEPI 2023

Kembali Gelar Event Bergengsi, Kementan Umumkan 70 Nominee Young Ambassador Agriculture

DEPOK – Kementerian Pertanian (Kementan) terus menyiapkan sarana dan prasarana menghadapi bonus demografi yang diperkirakan mencapai 64 persen. Pasalnya, bonus ini akan menghadirkan besarnya komposisi usia produktif ketimbang usia non produktif. Sebagai bonus demografi, Indonesia didukung oleh sumberdaya manusia (SDM) usia produktif atau generasi milenial. Hadirnya generasi milenial menjadi harapan baru bagi sektor pertanian. Sebab, di tangan generasi milenial lah pembangunan pertanian berada. Untuk itu, Kementerian Pertanian (Kementan) terus berupaya mendorong serta meningkatkan minat generasi… Selengkap »Kembali Gelar Event Bergengsi, Kementan Umumkan 70 Nominee Young Ambassador Agriculture

Siapkan Trainer Unggul, Kementan Gelar ToT Literasi Keuangan dan Proposal Bisnis

JAKARTA – Kementerian Pertanian melalui Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian (BPPSDMP) terus berkomitmen melakukan regenerasi petani dan mencetak petani muda yang berjiwa wirausaha. Sebagai bentuk komitmen tersebut, Kementan bersama International Fund for Agricultural Development (IFAD) mencanangkan program bagi regenerasi petani melalui Youth Entrepreneurship and Employment Support Services Programme (YESS). Program YESS bertujuan mencetak petani milenial dan meningkatkan kapasitas maupun kompetensinya serta mengembangkan kemampuan wirausaha bagi generasi milenial. Menteri Pertanian (Mentan), Syahrul Yasin… Selengkap »Siapkan Trainer Unggul, Kementan Gelar ToT Literasi Keuangan dan Proposal Bisnis